Statistik Kesejahteraan Rakyat Kabupaten Boven Digoel 2023 - Badan Pusat Statistik Kabupaten Boven Digoel

Untuk mendapatkan Data BPS, silahkan berkunjung ke Pelayanan Statistik Terpadu (PST) kami selama hari dan jam kerja (Senin-Jum'at; 08.30 - 15.30 WIT) dengan alamat Jalan Trans Papua Km 2, Tanah Merah-Asiki, Boven Digoel-Papua

Saat ini website Badan Pusat Statistik sedang dalam proses integrasi dengan sistem internal, mohon maaf apabila beberapa layanan kami mengalami gangguan terutama pada koleksi publikasi yang kami sajikan.

Statistik Kesejahteraan Rakyat Kabupaten Boven Digoel 2023

Nomor Katalog : 4101002.9413
Nomor Publikasi : 94130.2331
ISSN/ISBN : -
Frekuensi Terbit : Tahunan
Tanggal Rilis : 28 Desember 2023
Bahasa : Indonesia
Ukuran File : 10.81 MB

Abstraksi

Publikasi Statistik Kesejahteraan Rakyat tahun 2023 merupakan hasil pengumpulan data melalui kuesioner Kor Susenas Maret 2023 (Daftar VSEN2023.K) yang dilaksanakan di seluruh wilayah Indonesia. Publikasi ini disajikan dalam bentuk angka persentase dari suatu populasi yang memuat berbagai bidang dan kondisi sosial ekonomi masyarakat dengan mempertimbangkan syarat kelayakan estimasi di tingkat kabupaten/kota yang ditunjukkan oleh nilai Relative Standard Error (RSE). Sejumlah data dibedakan menurut jenis kelamin untuk memenuhi kebutuhan analisis kesenjangan gender.
Badan Pusat Statistik

Badan Pusat Statistik

Badan Pusat Statistik Kabupaten Boven DigoelJl. Trans Papua Km. 2

Tanah Merah-Asiki

Boven Digoel 99663 Papua- Indonesia

  Mailbox : bps9413@bps.go.idWhatsApp : 0812-1100-9413

logo_footer

Tentang Kami

Manual

S&K

Daftar Tautan

Hak Cipta © 2023 Badan Pusat Statistik